Recipes – All
White Curry Noodle
1 Porsi
Bahan
- 1 packet mie instant rasa kaldu ayam
- 1 sdm FiberCreme
- 1 telur
- ¾ cup kecap asin (soy sauce) + 1 sdm gula + 6 sdm air panas + 1 sdm cuka apple
- 1 sdm jagung manis matang
- daun bawang secukupnya
- 2 lembar nori
- 2 buah udang matang
- 1 buah jamur shitake,
Cara Membuat
- Untuk membuat telur ramen, kita buat campuran kecap asin (soy sauce) terlebih dahulu. Campurkan air panas dengan gula, aduk hingga gula larut, lalu masukan soy sauce dan cuka.
- Rebus telur selama 6 menit, masukkan telur ke dalam air es lalu kupas kulit telur. Rendam telur di dalam campuran kecap asin, diamkan semalaman. Telur ini bisa disimpan selama seminggu.
- Didihkan air lalu rebus udang dan shitake. Jika sudah matang, angkat dan sisihkan.
- Masak mie dan masukkan Fiber Creme ke dalam kuah.
- Sajikan mie dengan topping telur, udang, shitake, dan daun bawang sesuai selera.
try other Recipes
Creamy Mushroom Sauce Recipe, Perfect for Enhancing Chicken Steak Flavor
Creamy Mushroom Sauce Recipe, Perfect for Enhancing Chicken Steak Flavor Is there anyone who always picks creamy mushroom sauce when dining on steak or pasta at a restaurant? This sauce is indeed a favorite in many dishes, especially Western cuisine, due to its...
East Javanese Lodeh Recipe, Authentic Flavor Without Coconut Milk
East Javanese Lodeh Recipe, Authentic Flavor Without Coconut Milk Sayur lodeh is one of Indonesia’s traditional dishes, known for its rich coconut milk soup and an abundance of vegetables. This dish has many versions across various regions, reflecting the rich...
No Coconut-Milk Ayam Pop Recipe
No Coconut-Milk Ayam Pop Recipe Ayam pop is one of the most sought-after side dishes at Padang restaurants. This dish truly deserves all the hypes due to its savory flavor with a hint of tanginess. This distinctive taste comes from the combination of coconut...
0 Comments