Siapa yang tidak kenal santan, salah satu bahan yang umum ditemui pada berbagai masakan sehari-hari, masakan bersantan banyak ditemui di Indonesia khususnya pada masakan tradisional. Dihasilkan dari parutan daging buah kelapa, santan secara turun-temurun sudah...
Siapa yang tidak kenal tahu? Bahan makanan yang satu ini jadi salah satu andalan keluarga di seluruh Indonesia karena rasanya yang lezat, mudah diolah jadi apapun, dan terutama karena harganya yang terjangkau. Makanya sering kali kita membeli tahu dalam jumlah banyak...
Anda yang hobi membuat kue, terutama yang bertekstur empuk seperti cake atau bolu, pasti sudah tidak asing dengan pengemulsi. Bahan-bahan seperi Ovalet, SP, dan TBM mungkin sudah selalu tersedia di kulkas agar Anda bisa berkreasi kapanpun Anda mau. Karena seperti yang...
Pandemi Covid-19 yang berlangsung sejak awal 2020 tidak dapat dipungkiri memberikan dampak signifikan di seluruh sektor, termasuk ekonomi, industri, sosial, dan lainnya. Melihat hal ini, FiberCreme dari PT Lautan Natural Krimerindo tergerak untuk meringankan beban...
Tiga tahun setelah resmi diluncurkan, FiberCreme tidak berhenti menunjukkan prestasinya. Yang terbaru di tahun 2020 lalu, FiberCreme berhasil membawa pulang dua penghargaan dari Indonesia Content Marketing Awards 2020, yaitu The Best Content Marketing Implementation...