Home / Update / Trivia / SALAH KAPRAH: Cegukan Tanda Anak Bertumbuh?

SALAH KAPRAH: Cegukan Tanda Anak Bertumbuh?

oleh | Mar 5, 2021 | Trivia

salah kaprah cegukan

Pernah dengar orang-orang tua yang bilang bahwa cegukan adalah tanda tubuh sedang bertumbuh? Terutama pada anak-anak, cegukan dianggap sebagai proses tubuh menarik otot-otot tulang agar mereka cepat bertambah tinggi.

Padahal, cegukan adalah hal yang terjadi akibat kontraksi otot diafragma yang tiba-tiba. Sama sekali tidak berhubungan dengan penambahan tinggi badan. Kondisi ini normal, umumnya tidak berbahaya, dan muncul akibat makan terlalu cepat atau terlalu banyak, dan karena beberapa kondisi kesehatan tertentu. Cegukan juga bisa terjadi pada siapa saja dan biasanya akan berhenti sendiri setelah beberapa menit.

Cek tips lainnya pada akun Instagram @FiberCreme maupun website resmi FiberCreme di fibercreme.com

0 Komentar

Kirim Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Terbaru

Begini Nih Cara Merebus Telur yang Benar untuk Hasil Sempurna

Telur rebus adalah makanan praktis dan bergizi yang kaya protein serta cocok untuk berbagai kesempatan, termasuk saat Paskah. Meski terlihat sederhana, banyak orang masih kesulitan mendapatkan tekstur yang pas dan mudah dikupas. Padahal, telur bukan hanya hidangan...

Ini Nih Makanan Khas Paskah yang Sering Disajikan Saat Perayaan

Paskah bukan hanya momen rohani, tetapi juga kesempatan berharga untuk berkumpul bersama keluarga sambil menikmati hidangan khas yang lezat dan penuh makna. Setiap negara memiliki hidangan unik yang melambangkan kebangkitan dan kebersamaan, dari hidangan utama yang...

Jenis Pisang untuk Pisang Goreng yang Paling Enak dan Renyah!

Setuju dong kalau pisang goreng dinobatkan sebagai salah satu cemilan yang paling banyak dikonsumsi orang Indonesia? Rasanya yang manis dan gurih, plus tekstur yang renyah, bikin pisang goreng cocok dinikmati siapapun dan kapanpun. Apalagi kalau disajikannya pas masih...

Sederhana tapi Bikin Penasaran, Apa Itu Nasi Hainan?

Pernah dengar tentang nasi hainan? Sederhana tapi kaya rasa, ini adalah salah satu masakan favorit di Asia Tenggara, terutama di Singapura dan Malaysia. Dan beberapa tahun terakhir ini di Indonesia. Tapi, apa itu nasi hainan sebenarnya? Gimana cara buatnya? Yuk baca...

Cara Menyimpan Lontong agar Awet dan Tahan Lama

Lontong adalah makanan berbahan dasar beras yang dikukus dalam daun pisang hingga padat. Makanan ini sering dijadikan pendamping hidangan khas Indonesia seperti sate, gado-gado, atau opor ayam. Namun, karena teksturnya yang lembut dan kandungan airnya cukup tinggi,...

Resep Terbaru

Resep Es Sirsak Manado
Resep Es Sirsak Manado

Resep Es Sirsak Manado Kalau lagi cari minuman segar buat berbuka puasa, nggak ada salahnya nyobain resep es sirsak manado yang satu ini! Es manado memang jadi primadona di kalangan pencinta takjil, apalagi di bulan Ramadan. Minuman khas asal Manado ini punya cita...

Resep Es Semangka India Creamy, Segar dan Tinggi Serat
Resep Es Semangka India Creamy, Segar dan Tinggi Serat

Resep Es Semangka India Creamy, Segar dan Tinggi Serat Ada yang belum sempet ngerasain es semangka India pas viral beberapa waktu yang lalu? Sekarang kesempatanmu buat cobain! Karena menjelang Ramadan, Minchef mau bagiin resep es semangka India ini. Minuman segar ini...

Resep Es Kuwut, Minuman Segar dari Bali yang Cocok Buat Berbuka
Resep Es Kuwut, Minuman Segar dari Bali yang Cocok Buat Berbuka

Resep Es Kuwut, Minuman Segar dari Bali yang Cocok Buat Berbuka Salah satu minuman yang gak boleh dilewatin pas berburu takjil nih di bulan Ramadan nanti! Ada yang suka juga sama es kuwut? Minuman ini terkenal dengan rasa manis, asam, dan sedikit gurih dari kelapa...