Gak Makan Cokelat Karena Takut Jerawat? Rugi Dong!

Makan cokelat bikin jerawat? Memang ada beberapa yang jadi jerawatan setelah makan cokelat. Tapi kemungkinan sih itu cuma kebetulan. Karena gak ada bukti ilmiah bahwa cokelat bisa menyebabkan masalah kulit ini. Daripada cokelat atau makanan apapun, kondisikulit...

Rendah Lemak Belum Tentu Baik Karena…

Makanan yang dilabeli “rendah lemak” ternyata belum tentu lebih sehat. Hal ini karena lemak berfungsi juga untuk memperkuat rasa, sehingga mengurangi lemak pada makanan berarti sama saja dengan mengurangi cita rasanya. Jadi untuk memperbaiki rasa, makanan rendah lemak...

8 Tips Mudah Belajar Membuat Kue Anti Gagal

Proses membuat kue memang menyenangkan. Tapi belum tentu dengan melihat dan merasakan hasil akhirnya. Ada banyak kasus dimana, walaupun sudah mengikuti resep, hasil kue bikinan Anda tetap saja bertekstur keras, gosong atau terasa tidak enak. Hal ini kebanyakan terjadi...