Recipes – All
White Curry Noodle
1 Porsi
Bahan
- 1 packet mie instant rasa kaldu ayam
- 1 sdm FiberCreme
- 1 telur
- ¾ cup kecap asin (soy sauce) + 1 sdm gula + 6 sdm air panas + 1 sdm cuka apple
- 1 sdm jagung manis matang
- daun bawang secukupnya
- 2 lembar nori
- 2 buah udang matang
- 1 buah jamur shitake,
Cara Membuat
- Untuk membuat telur ramen, kita buat campuran kecap asin (soy sauce) terlebih dahulu. Campurkan air panas dengan gula, aduk hingga gula larut, lalu masukan soy sauce dan cuka.
- Rebus telur selama 6 menit, masukkan telur ke dalam air es lalu kupas kulit telur. Rendam telur di dalam campuran kecap asin, diamkan semalaman. Telur ini bisa disimpan selama seminggu.
- Didihkan air lalu rebus udang dan shitake. Jika sudah matang, angkat dan sisihkan.
- Masak mie dan masukkan Fiber Creme ke dalam kuah.
- Sajikan mie dengan topping telur, udang, shitake, dan daun bawang sesuai selera.
try other Recipes
Resep Creamy Mushroom Baked Potato
Resep Creamy Mushroom Baked Potato 1 kg kentang20 ml olive oil1 gram lada1 gram garamBahan Creamy Mushroom Sauce30 gram mentega50 gram bawang bombay200 gram jamur champignon400 ml air90 gram FiberCreme2 gram garam1 gram lada40 ml larutan tepung terigu Olesi...
Resep Carrot Cream Soup
Resep Carrot Cream Soup 400 gram wortel900 ml air50 gram bawang bombay20 gram bawang putih80 gram FiberCreme2 gram lada3 gram garam25 ml minyak sayur/mentega Tumis bombay, bawang putih, dan wortel sampai aroma harum keluar. Tamahkan air dan masak sampai wortel empuk....
Resep Cottage Pie
Resep Cottage Pie Bahan Mashed Potato50 gram FiberCreme400 gram kentang 2 gram garam2 gram lada20 gram keju cheddar30 gram mentegaBahan Daging250 gram daging giling30 gram mentega100 gram bawang bombay15 gram bawang putih50 gram saus tomat0,5 gram oregano0,5...






0 Komentar