Sudah bukan rahasia lagi kalau sayur-sayuran memiliki banyak manfaat bagi tubuh. Masalahnya, sayuran sendiri termasuk bahan makanan yang mudah basi jika tidak disimpan dengan benar. Sehingga diperlukan cara tepat menyimpan sayur agar tetap segar dan berkualitas gizi...